Tutorial Cara Membuat Google Form Untuk Berbagai Keperluan Videoder Untuk PC
Nama
google selalu dikaitkan dengan penggunaan sebuah ponsel baik itu untuk membuat
akun atau pun sebagai mesin pencari. Sekarang inĂ® banyak hal yang dapat Anda
lakukan dengan fitur yang terdapat dalam google. Bukan hanya untuk mencari
informasi saja, kini Anda dapat menghasilkan banyak uang darinya.
Google
merupakan sebuah nama besar yang kini erat kaitannya dengan ponsel pintar
berbasis android. Anda tak akan bisa melakukan banyak hal jika tak memilii akun
pada platform ini. Bahkan kini berbagai bisnis memanfaatkan fasilitas atau
fitur yang terdapat didalamnya secara gratis.
Hidup
didunia digital dimana banyak hal dilakukan dengan cara yang mudah serta
memanfaatkan teknologi. Seperti membuat lembar pendaftaran atau pun pooling
dapat dilakukan dengan fitur yang ada. Seperti membuat google form yang
kini banyak dilakukan untuk berbagai keperluan.
Fitur dari
google ini sangat bermanfaat bagi Anda pelaku bisnis atau pun pekerja dibidang
informasi. Dengan menggunakan fitur yang satu ini Anda bukan hanya mempermudah
dan memperingan pekerjaan saja, juga mempercepat. Hanya dalam sekali
pengerjaan, Anda dapat melakukan banyak hal.
Google
form merupakan sebuah fitur atau pun teknologi yang dipersembahkan oleh google.
Sebuah teknologi yang bukan hanya sebuah lembar isi tapi juga mempercepat
proses pengumpulan data. Hanya dalam hitungan menit, Anda dapat langsung
mengumpulkan data yang telah masuk dari pada responder.
Namun Anda
perlu mengetahui cara atau bagaimana membuat google form agar tak perlu
repot membayar atau melibatkan orang lain. Walau pun kini Anda dapat dengan
mudah memiliki sebuah google form hanya dengan menggunakan jasa seseorang.
Namun, akan lebih baik jika Anda dapat membuatnya sendiri.
Fitur dari
google ini bukan hanya dalam bentuk dokumen saja tapi juga slide serta
spreadsheet. Begitu banyak kemudahan yang Anda dapatkan hanya dari google form
yang mudah serta gratis. Untuk membuatnya pun hanya perlu beberapa menit saja
dan fitur ini pun siap Anda pakai untuk berbagai keperluan.
Jika Anda
belum tahu cara untuk membuat sebuah google form dapat dipelajari hanya dalam
beberapa langkah saja. Anda tak peru bingung serta pusing karena tak
terbayangkan atau belum tahu caranya. Karena ada langkah-langkah mudah yang
dapat dipelajari oleh siapa pun tanpa perlu memiliki kemampuan khusus.
Kemudahan
Yang Anda Dapat Dengan Membuat Google Form
Google
form kini tak asing lagi digunakan oleh berbagai kalangan baik pemilik usaha
maupun karyawan. Apalagi bagi pemilik bisnis online atau untuk kepentingan
survey data serta informasi. Hanya dalam sekali pekerjaan, Anda sudah dapat
mendapatkan banyak keuntungan darinya.
Tentunya
hal penting yang harus Anda miliki sebelum membuatnya adalah akun google,
karena tanpa memiliki itu tak mungkin ada google form. Akun google pasti
dimiliki oleh Anda yang menggunakan ponsel pintar berbasis android. Dan
berbekal hal itu Anda dapat langsung membuat sebuah google form baik berupa
dokumen, spreadsheet atau pun slide.
Saat Anda
membuat google form tentunya karena mengetahui keuntungan yang ada
didalamnya. Bukan hanya sekedar untuk mengumpulkan data tapi ada keuntungan
lainnya, diantaranya adalah.
1.
Data
terkumpul secara cepat atau real time tanpa perlu bertanya secara satu persatu.
2.
Tak
perlu repot mencetak pertanyaan serta jawaban dari kuisioner yang ada.
3.
Dapat
langsung menyajikannya dalam grafik.
4.
Menghemat
waktu serta tenaga untuk mendapat jawaban atau data yang diperlukan.
5.
Jaminan
data tersimpan aman karena tersimpan secara otomatis di google drive. Ini
merupakan salah satu fitur yang ada dan menguntungkan para penggunanya.
Dan masih
banyak lagi keuntungan atau manfaat dari menggunakan sebuah google form. Hanya
dengan Anda membuat google form, banyak hal yang bukan hanya dihemat
juga mempercepat proses pekerjaan yang sedang dilakukan. Karena dengan
memanfaatkan fitur yang terdapat di google serta teknologi yang ada, Anda
bertindak lebih pintar dibandingkan yang lainnya.
Walau pun
kebanyakan orang menggunakan google form hanya untuk sebuah pertanyaan atau
kuisioner, tapi hal itu sangat membantu. Sebenarnya Anda dapat pula membuat
google form untuk keperluan lainnya dengan bentuk lainnya seperti slide. Dengan
tambahan fitur google drive, maka data yang telah terkumpul tak akan rusak
karena hal apa pun.
Tak perlu
diperlukan sebuah pendidikan atau pun training untuk dapat membuatnya, karena
Anda dapat dengan mudah menemukannya. Di laman internet seperti google, Anda
dapat mengikuti langkah-langkah yang diberikan. Baik itu untuk bentuk
pertanyaan atau pun pendaftaran suatu acara atau lembaga pendidikan.
Ketahui
Cara Membuat Google Form Diberbagai Perangkat
Google
form bukan hanya dapat Anda buat pada ponsel berbasis android saja, tapi juga
ios serta komputer atau pc. Anda bukan hanya sekedar membuat lembar data atau
pertanyaan, dapat pula menambahkan sebuah gambar, video juga slide. Hal itu
dapat Anda sesuaikan dengan kebutuhan atau tujuan dari pembuatannya.
Sebagai
awal dari membuat google form adalah adanya akun google dan Anda dapat
mengikuti beberapa langkah mudah yang
terdapat dibawah ini.
1.
Pastikan
akun google yang Anda miliki dalam kondisi aktif. Kemudian bukalah google mail
milik Anda dan pilih google docs atau google form.
2.
Kemudian
pilihlan bentuk lembar yang diinginkan atau template, dapat blank atau pun
bentuk yang telah terdapat sebuah background serta gambar untuk mempercantik.
3.
Anda
kemudian dapat mengisi judul dari lembar pertanyaan atau kuisioner dengan
mengganti kolom untitled form. Dengan mengklik bagian tersebut Anda dapat
langsung mengganti dengan judul yang diinginkan.
4.
Langkah
selanjutnya dalam membuat google form adalah menjelaskan detail mengenai
lembar atau pertanyaan yang ada dalam kolom-kolom dibawahnya. Dengan mengganti form description dibagian bawah
judul. Hal ini agar para responder mengerti
dari dibuatnya lembar pertanyaan tersebut.
5.
Kini
memasuki bagian terpenting yaitu pertanyaan pada bagian question. Anda dapat
mulai mengetik pertanyaan apa yang akan diajukan serta bentuk jawabannya. Jika
jawaban yang dibutuhkan hanya ya atau tidak maka pilihlah multiple choice.
Namun jika yang dibutuhkan berupa jawaban panjang atau uraian maka pilih
paragraph atau short answer.
6.
Selanjutnya
adalah mengirim form atau lembar tersebut, dapat melalui email atau pun dengan
link. Jika ingin melalui email, klik send yang terdapat pada bagian atas kanan,
tulis alamat email serta klik include form in email. Setelah selesai jangan
lupa mengklik send yang ada dibagian bawah kanan.
7.
Namun,
jika ingin mengirim melalui link dapat dengan cara klik ikon peniti, kemudian
shorten url lalu copy. Dengan cara ini Anda dapat membagikan lembar atau google
form lebih cepat seperti pada group whatsapp.
Sangat
mudah dan cepat bukan untuk dapat membuat google form untuk
berbagai keperluan baik di pc maupun ponsel pintar. Tak perlu meminta bantuan
atau jasa orang lain lagi, karena Anda
dapat mengikuti langkah-langkah diatas.
Post a Comment for "Tutorial Cara Membuat Google Form Untuk Berbagai Keperluan Videoder Untuk PC"
Terimakasih telah berkunjung dan membaca artikel ini, silahkan berkomentar yang relevan dan sopan mengenai artikel diatas, maaf untuk yang memasukkan link didalam komentar otomatis saya hapus